Jaga BIPA
Jaringan Lembaga Penyelenggara
Program BIPA

Peta Lembaga BIPA

PT Harita Nickel 
PT Harita Nickel 
1/ 1

Desa Kawassi, Kecamatan Obi, Kabupaten Halmahera Selatan Provinsi Maluku Utara, Indonesia
Telp: 62-8114313660
Pos-el: corcomm@haritanickel.com
Laman: hjferonikel.com/id/

PT Harita Nickel merupakan salah satu perusahaan penanaman modal asing (PMA) yang bergerak di bidang pertambangan serta pengolahan dan pemurnian bijih nikel. Perusahaan ini terletak di Site Kawassi, Kecamatan Obi, Halmahera Selatan. PT Harita Nickel memiliki beberapa anak perusahaan, yaitu PT Megah Surya Pertiwi (MSP), PT Halmahera Persada Lygend (HPAL), dan PT Halmahera Jaya Feronikel (HJF).  Perusahaan ini mempekerjakan tenaga kerja asing (TKA) yang berasal dari Tiongkok. PT Harita Nickel telah memberikan pengajaran/pelatihan bahasa Indonesia kepada para tenaga kerja asing (TKA) yang merupakan karyawan dari perusahaan. Pengajaran/pelatihan bahasa Indonesia tersebut dilakukan empat kali dalam sepekan, setiap hari Senin s.d. Kamis, pukul 19.30 WIT.


Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

Kawasan Indonesia Peace and Security Center (IPSC)
Jalan Anyar Km. 4, Sukahati, Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat
(021) 29099245